Budgeting


Moderator: Kang Sujatmoko
Pembicara: Sri Noor Cholidah @Srinoorch

Budgeting adalah rencana terperinci tentang perolehan dan penggunaak sumber daya keuangan dan sumber daya lainnya selama satu periode waktu tertentu.

Manfaat:
-Mengestimasi dan merencanakan apa-apa yang akan dilakukan tahun depan
-Membantu mengkoordinasikan rencana jangka pendek
-Alat penilaian kegiatan

Tujuan:
-Untuk mengurangi ketidakpastian dimasa yang akan datang
-Untuk memudahkan perubahan anggaran jika diperlukan
-Sebagai bahan evaluasi kinerja suatu lembaga kemahasiswaan

Proses pelaksaan fungsi budgeting bagi BPM:
Pembuatan SOP atau UU budgeting

Rapat dengar pendapat

Fiksasi SOP atau UU budgeting
 

Penyerahan RAB dari keseluruhan LK
 

Sidang pleno
 

RAB kemahasiswaan

Faktor yang mempengaruhi suatu pengeluaran:
-Jumlah mahasiswa
-Prestasi lembaga kemahasiswaan
-Banyaknya kegiatan
-Ketepatan RAB dengan pengeluaran

Komentar

Postingan Populer